Cocktail klasik dari Prancis yang menggabungkan vodka, lemon, dan blue curacao. Sangat identik dengan warna birunya yang memukau.