Sparkling Spice adalah cocktail perpaduan anggur, jeruk, dan soda yang menghasilkan kombinasi fizzy, manis, dan menyegarkan.